PENERAPAN PENERAPAN KOLABORASI KONTRUKTIVISME DENGAN DIRECT READING – THINKING ACTIVITY (DR-TA) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA KRITIS

  • Alfitriana Purba Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
  • Abdul Marif Rambe Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
  • Asnarni Lubis Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
Keywords: Pembelajaran Konstruktivisme, DR-TA, Kemampuan Membaca Kritis

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan kolaborasi penerapan pembelajaran konstruktivisme dengan Direct Reading-Thinking Activity (DR-TA) untuk meningkatkan kemampauan membaca kritis mahasiswa PPG UMN Al Washliyah. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) sebanyak tiga siklus. setiap siklus terdiri dari perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi dan ditegaskan oleh Kemmi S. Dan M.C Tanggart menegaskan bahwa PTK adalah siklus refleksi diri yang berbentuk spiral, sampel yang digunakan sebanyak 16 mahasiswa. Hasil yang diperoleh diketahui bahwa setiap siklus mampu meningkatkan kemampuan membaca kritis mahasiswa, siklus I diperoleh persesntase ketuntasan sebesar 31,25% tergolong sedang, siklus II (Pos Test II) yaitu sebesar 43,75% tergolong sedang. Dengan demikian, kolaborasi hasil ini sangat memberikan kesempatan mahasiswa beraktivitas aktif dan sesuai dengan usia mahasiwa.

Published
2022-06-28